Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Sempat Disebut Malu Bayinya Berbibir Sumblng, Artis Ini Kini Bahagia, Putrinya Besar Tumbuh Cantik

 Pasangan artis asal Malaysia bernama Andika Putera dan Alisha Putri sempat jadi sorotan ketika putri pertama mereka lahir.

Andika Putera dan Ananda Natasha sempat dituduh netizen malu lantaran anak mereka berbibir sumbing sehingga tidak segera mengunggah foto sang putri.


Andika Putera membantahnya melalui unggahan di Instagram pada Kamis 23 September 2021 lalu.


Anak hebat, anak luarbiasa, anak yang kuat.


Anak kami @ananda_natashaaa , adalah seorang cleft lips (sumbing), kami dah tahu waktu baby masih lagi kandungan umur 5 bulan," tulis Andika mengawali unggahannya.


Menurutnya, ia tak segera memajang foto Alisha karena ingin menunggu hingga si baby lebih besar terlebih dahulu.


"Dika tak post gambar Alisha, bukan malu, bukan takut mulut orang, tapi nak tunggu Alisha besar sedikit, baru Dika akan post.




Hari ini cukup 44 hari umur Alisha, Dika post.




Adakah terfikir banyak nak post? Tak.




Sebab Dika bersyukur apa sahaja yang Allah bagi.




Dika bersangka baik dengan apa sahaja Allah bagi.




Kita ini hamba Allah, kita ikut jalan Allah, bukan Allah ikut apa yang kita mau."




Andika lantas bercerita awal mula ia dan istri tahu jika Alisha berbibir sumbing.




Pada mulanya, kami tahu , kami cek scan , baby ada cleft (sumbing), pilu sangat hati Tasha.




Menangis yang teramat nangis, kesian terhadap Alisha, apa yang akan terjadi ketika dia dah besar, apa yang akan terjadi dengan teman-teman dia nanti.




Seminggu jugak lah dia bersedih.




Dika tak sedih kah? Gila saja tak sedih."




Namun atas apa yang terjadi pada anaknya, Dika tetap bersyukur.




"Tapi tak lama, Alhamdulillah.




Dika bahagia di dalam. Nampak kasih sayang Allah di setiap ujian.




Kini Alisha sudah tumbuh semakin besar.








Baik Andika maupun Natasha bahagia lantaran putri mereka tumbuh dengan baik dan cantik.




Alisha sekarang memiliki akun Instagram sendiri dengan pengikut mencapai 22 ribu.




Alisha baru saja merayakan ulang tahunnya yang pertama.




Dalam foto-foto terbarunya, Alisha tampaknya telah menjalani operasi untuk bibir sumbing.




Sang ibu sempat mengunggah video menunjukkan perubahan Alisha dari baru lahir hingga kini sudah berusia setahun.




Dalam unggahan itu, Natasha bersyukur banyak orang merasa termotivasi dengan Alisha..

Buruan di klik gambarnya